Istighotsah dalam Rangka Mujahadah Nishfu Sya’ban
Malang, Kamis (13/02/2025) – Malam Nishfu Sya’ban merupakan salah satu malam yang penuh keberkahan dan sangat dinantikan oleh umat Muslim. Pada malam ini, Allah Swt. membuka pintu ampunan dan mencatat takdir hamba-Nya untuk satu tahun ke depan. Dalam banyak riwayat, disebutkan bahwa pada malam Nishfu Sya’ban, umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak ibadah, seperti shalat berjamaah, […]